Tips Mempercepat Video Pada Youtube Tanpa Buffering

Youtube adalah situs yang dikhususkan untuk memutar video yang di upload, banyak jenis video disini kita ketemukan seperti video klip lagu, video pendidikan video lucu dan masih banyak lagi.
Namun untuk memutar video pada Youtube ini mengharuskan kita memiliki Bandwith yang sangat besar, kalau tidak maka setiap kita memutar salah satu video akan terjadi Buffering, ini terkadang sangat membosankan, karena kita tidak dapat menikmati video secara lancar.
Ada salah satu software yang sangat membantu kecepatan memutar video pada youtube yaitu Bywifi Video Accelerator. Software ini dapat mempercepat memutar video 3 - 4 kali lebih cepat.
Selain itu software ini dapat juga mendownload beberapa video streaming dari berbagai situs seperti: antara lain Video pada Facebook, Youtube dan lain - lain.

Bagi anda yang ingin mencobanya silahkan download softwarenya pada Link di bawah ini :
Selamat Mencoba


Bywifi Video Accelerator

Tag :

1 komentar:

Nice Post..

tapi buat yang ga mau repot maksudnya langsung puter dan pastinya tanpa buffering, coba cek disini..

Software buatan lokal.. :D

http://sutikto.blogspot.com/2013/02/tubelive-memutar-video-youtube-tanpa.html

Insya Allah ga nyesel...

makasih..

Reply

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.